Medianasional.id – Ketua PD II GM FKPPI Sumut, Ir Erry Soekartono S beserta seluruh pengurus mendukung dan mengapresiasi program Kapolri Jendral Listyo Sigit untuk membentuk kampung tangguh narkoba di seluruh Indonesia dan menginstruksikan seluruh Kapolda ini disampaikan usai mengungkap jaringan narkoba internasional dengan barang bukti ialah 1,129 ton sabu.
“Dalam keterangan nya Erry Soekartono S sangat mendukung terbentuknya Kampung Tangguh dalam rangka pemberantasan dan menekan laju pertumbuhan, saya minta seluruh pengurus PD, PC dan Rayon untuk ikut berperan aktif mendukung Kampung Tangguh Narkoba diciptakan di wilayah Sumatera Utara,” dengan menggandeng Pemerintah Daerah, tokoh agama, tokoh masyarakat serta stekholder terkait. ,” ucap Erry Pada sisi lain, Erry mengatakan, pencegahan narkoba adalah tanggung jawab bersama.
ita bisa bekerja maksimal dengan melibatkan seluruh stakeholder yang ada. Narkoba adalah ancaman kita bersama. Maka kita harus melenyapkan narkoba Ini butuh kerja keras serta kerjasama dari seluruh elemen, stakeholder dan masyarakat,” ucap Ketua PD II GM FKPPI Sumut, Ir Erry Soekartono S. (@ndi)